Wallpaper Keren WA Tersedia di Berbagai Situs Web yang Aman

Ahmad Sutardjo

kegunaan google drive

Aplikasi Whatsapp kini akan semakin menarik dengan penggunaan wallpaper keren WA, yang akan membuat fitur chat memiliki background yang tidak biasa. Tentunya untuk mendapatkan berbagai jenis wallpaper yang menarik Anda harus mendownloadnya.

Karena, wallpaper bawaan yang tersedia di aplikasi WhatsApp sangatlah terbatas dengan jumlah yang terbatas juga. Wallpaper bawaan pada aplikasi ini disebut wallpaper default.

Hanya terdapat beberapa tema untuk wallpaper default ini, seperti tema cerah, gelap, dan warna solid. Masing-masing tema memiliki kurang lebih 31 wallpaper sesuai dengan temanya.

Sehingga, bagi pengguna yang gemar mengganti wallpaper WhatsApp, mungkin itu tidaklah cukup, apalagi dengan tema yang terbatas yang mungkin tidak sesuai dengan selera pengguna.

Apalagi bagi para pecinta wallpaper keren WA aestetik yang sedang hits, wallpaper tersebut saat ini hanya tersedia dalam aplikasi atau situs-situs tertentu.

Jadi, untuk dapat mengoleksi wallpaper keren, pengguna harus mendownloadnya terlebih dahulu. Lalu darimana para pengguna WhatsApp dapat menemukan berbagai jenis wallpaper wa yang menarik ? Simak pada pembahasan selanjutnya.

Situs Penyedia Wallpaper Keren WA        

Wallpaper keren kini dapat dengan mudah didapatkan melalui situs-situs yang menyediakan berbagai jenis wallpaper yang unik, menarik, dan kekinian, yang akan membuat pengguna tertarik untuk menggunakan wallpaper tersebut.

Apalagi bagi pengguna yang gemar mengganti wallpaper, ini akan menjadi kabar gembira. Karena pengguna dapat mengoleksi wallpaper tersebut dalam jumlah yang tidak terbatas dan jenis yang diinginkan.

Berikut ini merupakan beberapa nama situs yang dapat diakses untuk mendapatkan berbagai macam wallpaper untuk menghiasi latar belakang pada fitur chat supaya lebih menarik. Simak informasinya di pembahasan selanjutnya.

  1. net

AndroidWalls.net merupakan salah satu situs yang dapat diakses untuk mendapatkan berbagai macam wallpaper keren WA. Namun, situs web ini hanya dapat diakses atau hanya fokus pada perangkat android saja.

Situs ini telah mengelompokkan berbagai macam wallpapernya ke dalam beberapa kategori, yang akan memudahkan pengguna untuk menemukan dan mendapatkan wallpaper yang diinginkan.

Terdapat beberapa kategori untuk wallpaper yang ada di situs ini, seperti Food and Drinks, Nature, Logo, Colorful, Abstract, Technology, Animals, dan Science Fiction.

Akses alamat situs ini yaitu https://androidwalls.net di mesin pencarian seperti Google, lalu pilih dan download wallpaper yang diinginkan.

  1. Pixels

Situs selanjutnya untuk mendownload berbagai wallpaper keren WA adalah Pexels.com. Situs ini menyediakan berbagai foto secara gratis dalam jumlah yang sangat banyak.

Bahkan situs ini juga memiliki berbagai jenis wallpaper yang menarik untuk digunakan dalam latar belakang chat WhatsApp.

Cara untuk mendownload wallpaper di situs ini sangat mudah, hanya dengan mengakses alamat situsnya yaitu www.pexels.com di Google, lalu ketiklah wallpaper yang diinginkan di kolom pencarian. Lalu klik dan download pada fitur yang tersedia.

  1. Pixabay

Pixabay merupakan salah satu situs web yang menyediakan berbagai wallpaper yang bervariasi. Pengguna dapat menemukan banyak wallpaper dalam jumlah yang banyak.

Wallpaper yang tersedia gratis dan bebas digunakan untuk berbagi keperluan pengguna. Termasuk dapat dijadikan sebagai wallpaper keren WA di smartphone.

Pixabay juga merupakan situs web yang memiliki gambar atau wallpaper dengan katalog yang banyak, yang mencapai sekitar 2,3 juta gambar.

Untuk mengakses situs ini sangat mudah, masukkan alamat situs https://pixabay.com/id/ di mesin pencarian Google, dan carilah wallpaper yang diinginkan di kolom pencarian yang tersedia. Lalu klik dan download wallpaper tersebut.

  1. Wallpaperscraft

Situs web selanjutnya yang menyediakan berbagai wallpaper keren WA adalah Wallpaperscraft.com, yang tidak hanya sebatas situs saja namun juga tersedia dalam bentuk aplikasi di android, yang akan memudahkan pengguna untuk mengaksesnya.

Situs ini termasuk pada jajaran situs yang populer yang biasa digunakan untuk mendownload berbagai macam wallpaper yang diinginkan pengguna. Situs ini memiliki ribuan gambar atau wallpaper dengan kualitas HD ataupun UHD, dengan desain wallpaper yang menarik.

Untuk dapat mengakses situs ini, masukkan alamat situs “wallpaperscraft.com” pada mesin pencarian seperti Google. Anda akan menemukan berbagai wallpaper dengan gambar yang berbeda, juga dapat mencarinya di fitur pencarian yang berada di atas.

  1. Unsplash

Unsplash merupakan salah satu situs yang digunakan untuk mendownload berbagai wallpaper keren WA yang tersedia dalam jenis dan jumlah yang banyak. Wallpaper yang dihasilkan pun memiliki kualitas HD.

Pengguna dapat menemukan berbagai jenis wallpaper yang diinginkan dengan ukuran yang bervariasi. Namun, gunakan ukuran asli agar hasil wallpaper tersebut tidak pecah.

Tentunya pengguna dapat menggunakan situs ini dengan aman karena telah memiliki lisensi resmi untuk menyediakan gambar atau wallpaper secara gratis dan bebas digunakan untuk keperluan apapun.

Cara download wallpaper di situs ini sangat mudah, yaitu masukkan alamat situs unsplash.com di Google. Lalu ketiklah wallpaper yang diinginkan di kolom pencarian. Setelah itu klik wallpaper dan download di fitur yang tersedia.

  1. Teahub

Teahub merupakan salah satu situs web yang juga menyediakan berbagai wallpaper yang menarik untuk pengguna yang gemar mengganti wallpaper di fitur chat WhatsApp.

Situs ini juga menyediakan gambar atau wallpaper secara gratis untuk di download oleh pengguna. Caranya downloadnya pun mudah seperti situs-situs yang lainnya.

Cukup dengan memasukkan alamat situs www.teahub.io di mesin pencarian Google. Kemudian, ketikkan wallpaper yang diinginkan di kolom pencarian yang ada di situs tersebut. Lalu klik dan download, maka akan secara otomatis masuk ke file atau galeri handphone.

  1. Wallpaperaccess

Wallpaperaccess adalah salah satu situs yang dapat Anda gunakan untuk mendownload berbagai wallpaper keren WA di smartphone. Situs ini juga memiliki gambar atau wallpaper yang bervariasi dengan jumlah yang cukup banyak.

Situs ini dapat menjadi salah satu rekomendasi web yang digunakan untuk mengoleksi berbagai macam wallpaper yang menarik untuk kebutuhan wallpaper pada fitur chat WhatsApp.

Cara untuk mendownloadnya pun mudah seperti situs yang lainnya, yaitu dengan memasukkan alamat situs “wallpaperaccess.com” di Google, kemudian akan terlihat berbagai gambar yang ada.

Pengguna juga dapat mencari wallpaper yang diinginkan dengan mengetikkan wallpaper yang dimaksud di kolom pencarian yang ada di situs ini dengan menggunakan bahasa Inggris. Misalnya ketikkan “wallpapper flowers”, maka akan muncul gambar bunga.

Setelah itu, klik wallpapper bunga yang diinginkan dan klik tombol “Get Wallpaper” yang ada di sebelah kanan, dan akan otomatis terdownload.

  1. Tumblr

Situs berikutnya yang menyediakan berbagai macam gambar atau wallpaper keren WA adalah Tumblr.com. Situs ini menjadi salah satu situs yang dapat memanjakan para penggunanya yang gemar mengoleksi wallpaper dalam jumlah yang banyak dengan berbagai desain.

Situs ini juga memiliki gambar atau wallpaper dalam jumlah yang banyak, sehingga pengguna dapat mengunduhnya secara gratis dan sepuasnya.

Hanya dengan mengunjungi alamat situs “tumblr.com” di Google. Kemudian buatlah akun jika belum mendaftar untuk dapat masuk ke situs ini, supaya dapat mendownload wallpaper yang diinginkan.

Itulah beberapa daftar situs yang direkomendasikan untuk Anda. Supaya dapat menggunakan berbagai gambar untuk dijadikan wallpaper keren WA di fitur chat WhatsApp.

Bagikan: